Langsung ke konten utama

#SermonNotes KEKUDUSAN ft. Ko Ngui

DNA AOG = KEKUDUSAN ft. Pdp Steven Ngui [14.11.19]

Shalom! Mohon maaf sebelumnya aku dan meme jarang share Sermon Notes lagi, semoga kedepannya bisa lebih produktif lagi ya hehehe... Kali ini sernotes nya fresh from the heaven, tepat hari ini juga di pertemuan leaders, ini memang suara pengembalaan sih karena di bawain langsung sama Ko Ngui a.k.a Gembala AOG Regional sulampapua... huhu luar biasa banyak teman-teman ku yang merasa "tertampar" dengan sermon ini pdhl Ko Ngui juga bawaanya lucu bikin kita ketawa...

~Hakim-Hakim 16
Yang bercerita tentang "Simson dan Delila" dan the next capternya "Simson Mati".
Simson adalah orang yang di pilih Tuhan dan Simson juga memiliki kekuatan yang hebat dan gak semua orang bisa lakukan, tapi pemakaian Tuhan dalam hidupnya bisa 'Stuck' bahkan mati karena ia tidak menjaga kekudusan...

bukan karena Tuhan jahat tapi memang hidup adalah pilihan.

Kita harus hati-hati dengan kompromi, lawan kita bukan lagi setan yang kelihatan tetaplah sadar dan berjaga-jaga! (1Petrus 5:8)
Tuhan sudah berikan kita "kuasa" (it can be like Simson who has a power) untuk menang atas dosa. Tuhan adalah Tuhan yang sama yang akan terus mengampuni ketika kita datang untuk bertobat, tapi meskipun dosa kita di ampuni kita akan kurang maximal/tertunda dalam pemakaian Tuhan, ada konsekuensi yang harus di tanggung dan waktu yang harus di bayar.

Kita harus berpikir apakah dosa itu worth it/sepadan? Dengan konsekuensi yang akan kita hadapi didepan? No.

Semua orang bisa bilang Ia mengasihi Tuhan tapi tiap orang beda-beda menghargai Tuhan dalam hidupnya.

Ketika kita menyadari bahwa Tuhan Yesus berharga kita tidak perlu di paksa/di suruh untuk menjaga kekudusan, sama seperti kita menjaga barang berharga kita.

Ingat: Butuh waktu untuk mengulang konsekuensi dosa yang kita lakukan.

Ketika kita melakukan dosa mungkin kita melakukan nya di tempat yang tersembunyi, tapi masalahnya adalah Tuhan suka tempat yang tersembunyi. :))

I pray biar tempat yang tersembunyi itu kita pakai untuk bersekutu dan mengenal Tuhan lebih lagi bukan untuk melakukan dosa

God bless you all xx

Versi foto yang akunya kelihatan :))


Komentar

Postingan populer dari blog ini

#SermonNotes Hidup bebas dari kuatir

Ps. Philip Mantofa YouTube Channel “ Karena itu Aku berkata kepadamu: Janganlah kuatir akan hidupmu, akan apa yang hendak kamu makan atau minum, dan janganlah kuatir pula akan tubuhmu, akan apa yang hendak kamu pakai. Bukankah hidup itu lebih penting dari pada makanan dan tubuh itu lebih penting dari pada pakaian? Pandanglah burung-burung di langit, yang tidak menabur dan tidak menuai dan tidak mengumpulkan bekal dalam lumbung, namun diberi makan oleh Bapamu yang di sorga. Bukankah kamu jauh melebihi burung-burung itu? Siapakah di antara kamu yang karena kekuatirannya dapat menambahkan sehasta saja pada jalan hidupnya? Dan mengapa kamu kuatir akan pakaian? Perhatikanlah bunga bakung di ladang, yang tumbuh tanpa bekerja dan tanpa memintal, namun Aku berkata kepadamu: Salomo dalam segala kemegahannya pun tidak berpakaian seindah salah satu dari bunga itu. Jadi jika demikian Allah mendandani rumput di ladang, yang hari ini ada dan besok dibuang ke dalam api, tidakkah Ia akan t

#Testimony Pengalaman dengan Tuhan Yesus

Hai jadi aku mau sharing pengalaman aku sama Tuhan Yesus, aslinya aku bingung mau kesaksian apa ya? Tapi Tuhan suruh aku kesaksian. Dan aku selalu minta ke Dia kaya sediain kejadian baru dong Tuhan biar aku bisa kesaksian. Aku disuruh sama Tuhan kesaksian itu aja masih tawar2an sama Tuhan, aku masih nanya gimana mau kesaksian?? Aku ini Limit gabisa buat sg dll, terus Tuhan kaya puterin siaran nya ko Jo pas di Cg "lakukan aja apa yg kamu bisa" aku iya iya aja cuma tetep gatau gimana caranya. Aku masih melihat masalah nya duluan bukan ngelihat Tuhan dan Tuhan ngajarin aku buat lihat garis akhir bukan lihat masalah. Puji Tuhan Dia Tuhan yg baik dan sabar banget buat ngajarin meme, kata Tuhan asal kita "Mau" dia bakal ngeubah hidup kita kok. Aku mau kesaksian kenapa aku bisa percaya sama Tuhan Yesus yg sebenarnya. Beberapa dari kalian dah tau kenapa aku percaya sama Tuhan Yesus Jadi dulu aku selalu di mimpiin sama orang bawa domba dan kuda, pas aku umur 2thn aku

#Rhema Exodus 33 // Keluaran 33

 EXODUS 33 // KELUARAN 33 Kalau hari ini kita berkata kita adalah umat pilihan Tuhan berarti kita juga sama seperti Musa... Pada suatu ketika Musa berkata pada Tuhan [Keluaran 33:15‭-‬16 TB] Berkatalah Musa kepada-Nya: “Jika Engkau sendiri tidak membimbing kami, janganlah suruh kami berangkat dari sini. Dari manakah gerangan akan diketahui, bahwa aku telah mendapat kasih karunia di hadapan-Mu, yakni aku dengan umat-Mu ini? Bukankah karena Engkau berjalan bersama-sama dengan kami, sehingga kami, aku dengan umat-Mu ini, dibedakan dari segala bangsa yang ada di muka bumi ini?” Posisi kita sama dengan Musa... Bagaimana umat Israel bisa percaya kalau ada Tuhan mau mengeluarkan mereka dari tanah Mesir? kalau bukan dari penyertaan Tuhan yang nyata melalui Musa (alat-Nya) Bagaimana teman-teman kita di luar sana yang terikat dengan dosa, yang kesepian, tidak merasa di cintai? Bagaimana mereka bisa tahu kalau ada pribadi yang begitu mencintai mereka? Bagaimana mereka bisa tahu kala